Friday, July 30, 2010

MPLS di SMP NEGERI 2 BANDUNG

Pada hari itu, anak-anak SD yang sudah diterima si SMP NEGERI 2 Bandung sudah bersemangat mengikuti MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah), untuk menyambut anak-anak baru pertama-tama kita mengadakan Upacara pembukaan MPLS, tentunya petugasnya adalah OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) dan PASKHASTAMA. Upacara berlangsung lancar, setelah itu anak-anak baru masuk ke kelasnya dibimbing oleh kakak-kakak OSIS SMPN 2 Bandung, MPLS pun di mulai dengan mempertunjukan ekstrakulikuler dan organisasi. Ekstrakulikuler dan organisai yang di pertunjukan adalah ke-OSIS-an (organisasi), PMR, PASKHASTAMA, KRM, KARAWITAN, ICT, VOCAL GROUP, dan masih banyak lagi. Setelah 3 hari kegiatan MPLS berlangsung saatnya untuk upacara penutupan MPLS, dan Upacara penutupan pun berlangsung lancar juga. SMP NEGERI 2 BANDUNG juga bangga karena menerima siswa yang sangat berprestasi dengan meraih nem 29,10.

~KAMI BANGGA MENJADI SISWA SMP NEGERI 2 BANDUNG~

1 comments:

Anonymous said...

:k:

Post a Comment

Ayo berkomentar demi kemajuan blog ini !